WinZIP adalah sebuah aplikasi utilities yang memiliki 4 fungsi utama, yaitu :
- Sebagai Compressor yaitu untuk memperkecil ukuran suatu file dengan cara mengubah kode - kode file menjadi lebih efesien.
- Sebagai Decompressor yaitu kebalikan dari compressor yaitu untuk menjadikan file yang telah diperkecil ke ukuran yang aslinya dengan cara menormalkan kembali kode - kode yang diubah.
- Sebagai Archiver yaitu untuk menyimpan file - file menjadi satu bagian atau satu file sehingga tidak terpisah - pisah, ini diibaratkan seperti folder, biasanya hal ini untuk proses upload dan download agar menjadi lebih mudah, kita tidak bisa mendownload atau mengupload folder tetapi fungsi folder digantikan oleh archive.
- Sebagai Extractor yaitu untuk membuka archive dan menjadikan file - file yang disatukan menjadi terpisah lagi seperti sebelumnya.
WinZIP juga mendukung enkripsi berbentuk password, sehingga hanya orang - orang yang tahu passwordnya yang dapat membuka file tersebut.
Silahkan download aplikasi WinZIP versi 17.0 Silahkan download disini, klik download icon :
Untuk mendapatkan versi full version silahkan download lisensi WinZIP 17.0 Pro nya disini, klik download icon :
0 Comment:
Posting Komentar